Tim KK ATB ITB selenggarakan diseminasi peningkatan produktivitas tanaman hortikultura dengan bantuan lebah tanpa sengat di Bukit Sandy, Kabupaten Bandung
Kabupaten Bandung – Sabtu, 5 November 2022 Kelompok Keahlian Agroteknologi dan Teknologi Bioproduk (KK ATB), Sekolah Ilmu dan Teknologi Hayati, ITB selenggarakan kegiatan pengabdian masyarakat kepada beberapa kelompok tani hortikultura yang ada di seputar kawasan Bukit Sandy, Kecamatan Cimenyan, Kabupaten Bandung (Gambar 1). Kegiatan tersebut merupakan diseminasi hasil program pengabdian kepada masyarakat dengan topik “Peningkatan […]