Enter your keyword

Author: sun

Formulasi Minuman Herbal Tinggi Antioksidan Berbasis Cascara dan Propolis

Formulasi Minuman Herbal Tinggi Antioksidan Berbasis Cascara dan Propolis

Di Indonesia, permintaan terhadap minuman kopi semakin meningkat setiap tahunnya karena meminum kopi merupakan bagian dari gaya hidup masyarakat Indonesia. Seiring dengan menjamurnya kafe minuman kopi di berbagai daerah di Indonesia, semakin banyak buah ceri kopi yang diolah untuk menghasilkan biji kopi kering yang dapat dijual di pasaran. Ceri kopi mengandung 55% biji dan 45% […]

Pelatihan Lelah Tanpa Sengat di Bukit Sandy

Pelatihan Lelah Tanpa Sengat di Bukit Sandy

BANDUNG, ATB.SITH.ITB.AC.ID – Pada hari Sabtu, 12 Desember 2020, Kelompok Keilmuan Agroteknologi dan Teknologi Bioproduk bersama dengan Bio-N Oils mengadakan Pelatihan Budidaya Tanpa Sengat di Bukit Sandy, Cimenyan, Bandung. Acara yang dihadiri kurang lebih 15 peserta dimulai pada pukul 09.00 dengan pembukaan dari Ketua Kelompok Keilmuan Agroteknologi dan Teknologi Bioproduk yakni Dr. Agus Dana Permana. […]

SITH ITB Menyelenggarakan Diseminasi Hasil Penelitian Lebah Tanpa Sengat di Desa Haurngombong

SITH ITB Menyelenggarakan Diseminasi Hasil Penelitian Lebah Tanpa Sengat di Desa Haurngombong

SUMEDANG, ATB.SITH.ITB.AC.ID – Tim riset dari Kelompok Keahlian Agroteknologi dan Teknologi Bioproduk (KK ATB) SITH ITB yang diketuai oleh Dr. M. Yusuf Abduh bekerjasama dengan Bio-N Propolis dan Biorefinery Society (BIOS) mengadakan diseminasi hasil penelitian berjudul ‘Mengenal Lebah Tanpa Sengat dan Potensinya di Taman Lebah Haurngombong’ di Desa Haurngombong, Kabupaten Sumedang (11/10/2019). Secara umum kegiatan […]

Road to South Sumatera: Sosialisasi pemanfaatan biji kopi menjadi teh dan pemanfaatan lebah lenceng trigona serta pembuatan pakan ikan

Road to South Sumatera: Sosialisasi pemanfaatan biji kopi menjadi teh dan pemanfaatan lebah lenceng trigona serta pembuatan pakan ikan

Penulis : Nurhayati Br Tarigan EMPAT LAWANG, ATB.SITH.ITB.AC.ID – Kolaborasi dan berkelanjutan adalah dua hal yang sangat penting dalam kegiatan pengabdian kepada masyarakat. Pada tahun 2016, Dr. M Yusuf Abduh, dosen Kelompok Keahlian Agroteknologi dan Teknologi Bioproduk (KK ATB) pernah melakukan kolaborasi dengan Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Musi Rawas (STIE Mura) Lubuklinggau untuk sosialisasi mengenai […]

X